Gempa Kembali Guncang Aceh, Ini Komentar Warganet


Banda Aceh
— Innalillahi wainnailaihi raji'un, Kabupaten Barat Daya Meulaboh, Aceh  kembali di guncang gempa dengan kekuatan Mag:6.4 Skala richter, kejadian tersebut terjadi pada tengah malam pukul 03.52 wib, Sabtu 24 September 2022.


Informasi yang di rilis oleh BMKG pusat gempa berda di laut 45 Kilometer Barat Daya Meulaboh. 


Informasi yang di peroleh oleh tim media JMA kedalaman gempa yakni 22 Kilometer dirasakan, di Banda Aceh, Aceh Besar dan sejumlah Kabupaten Kota Lainnya di provinsi Aceh. 


Pada Informasi yang unggah BMKG di sosial media Twitter warganet turut prihatin akan kejadian gempa tersebut. 


"Kencang kali, sampek langsa mana lumayan lama durasi gempa nya 3 menitan," tulis akun @Tyunpiyuu


Kemudian warganet lainnya juga berkomentar, "Iyaa 3 menitan smpe aku keluar rumah mana hujan deres angin kenceng kli," ReskybudiyartyN


Ku kira di bohongi istri ternyata beneran gempa yaa semalam" tulis @Widora_wiwin


Sementara  akun @Callirondo menuliskan keprihatinan nya, "Innalillahi wa innailaihi rojiun.. Semoga yang di Aceh selamat ga ada korban jiwa," demikan ujar warganet di komentar unggah @InfoBMKG. 



Editor: Irwansyah

Post a Comment

Lebih baru Lebih lama